Rabu, Juli 3, 2024

kapolres sergai

Implementasi Kebijakan Kapolres Sergai, Beri Pembinaan Rohani ke Pelaku Tipiring

mimbarumum.co.id - Polres Sergai memberikan pembinaan rohani kepada para pelaku tindak pidana ringan. Kasi Humas Polres Sergai, Ipda Brimen ditemui di Polres Sergai,Seirampah, Jumat (10/11/2023), mengatakan kegiatan pembinaan rohani kepada para pelaku tindak pidana ringan ini merupakan Kebijaksanaan Kapolres Sergai,...

Kapolres Sergai Pimpin Langsung GKN, Seorang Bandar Narkoba Diamankan

mimbarumum.co.id - Kapolres Sergai, AKBP Oxy Yudha Pratesta memimpin tim gabungan melaksanakan Gerebek Kampung Narkoba (GKN) di Kecamatan Dolokmasihul, Kamis (9/11/2023). Turut serta dalam penggrebekan itu, Wakapolres Kompol Damos C Aritonang, Kasat Intelkam AKP Siswoyo, Kasat Lantas AKP Andita Sitepu,...

Kapolres Sergai Pimpin Patroli dan Razia Tempat Hiburan, 2 Orang Positif Narkoba

mimbarumum.co.id - Polres Serdang Bedagai (Sergai) melaksanakan patroli skala besar dan razia dengan sasaran aktivitas masyarakat maupun arus lalu lintas dengan tujuan untuk mewujudkan situasi Kamtibmas yang aman dan kondusif. Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Kapolres Sibolga AKBP Oxy...

Kapolres Sergai Terima Tim Audit Kinerja Guna Potensi Perbaikan untuk Tingkatkan Efisiensi dan Efektivitas Organisasi

mimbarumum.co.id - Kapolres Serdangbedagai (Sergai), AKBP Oxy Yudha Pratesta SIK melalui Kasi Humas Ipda Brimen, SH, MH, menjelaskan kegiatan Polres Sergai menerima Tim Audit Kinerja Itwasda Polda Sumut dipimpin AKBP Ronny N Sidabutar SH SIK MH, Senin (23/10/2023) di...

Kapolres Sergai Ikuti Lokakarya Kebebasan Pers

mimbarumum.co.id - Kapolres Sergai ikuti Lokakarya Kebebasan Pers menyambut pergelaran politik elektoral 2024 dalam upaya Cooling System Pemilu damai. Kapolres Sergai AKBP Oxy Yudha Pratesta SIK melalui Kasi Humas Ipda Brimen, SH, MH, menjelaskan, kegiatan Lokakarya dan Sarasehan mengenai Kebebasan...

Kapolres Sergai Ciptakan Situasi Kondusif, Rangkul Elemen Masyarakat Menjadi Cooling System Pemilu Damai

mimbarumum.co.id - Kapolres Serdang Bedagai (Sergai) AKBP Oxy Yudha Pratesta SIK didampingi Kabag Ops Kompol Lengkap Siregar dan Kasat Intel Akp Siswoyo melakukan dialog dan bertemu dengan elemen masyarakat dan meminta memberikan masukan, kritikan, dan ide ide yang dapat...

Kapolres Sergai Gugah Kepedulian Ormas Pemuda Berantas Narkoba

mimbarumum.co.id - Kapolres Serdangbedagai (Sergai), AKBP Oxy Yudha Pratesta meminta Ormas Pemuda ikut andil dalam memerangi peredaran dan penyalahgunaan narkoba dan memelihara kesatuan bangsa. Ormas Pemuda diminta berpartisipasi dalam menjaga keamanan dan ketertiban sosial, sebagaimana fungsi ormas, yakni mendorong partisipasi...

Kapolres Sergai Cek Kondisi Alut dan Alsus Jelang Ops Mantap Brata

mimbarumum.co.id - Kapolres Serdangbedagai (Sergai), AKBP Oxy Yudha Pratesta melakukan pengecekan kondisi sarana dan prasarana (Sarpras) peralatan utama (Alut) dan peralatan khusus (Alsus) milik Polres Sergai yang digelar di Lapangan Apel Polres Sergai di Seirampah, Jumat (29/9/2023). Adapun Sarpras Alut...

Kapolres Sergai Kunjungi dan Bantu Korban Bencana Puting Beliung di Desa Sulau Rakyat

mimbarumum.co.id - Kapolres Serdangbedagai (Sergai), AKBP Oxy Yudha Pratesta meninjau rumah warga terdampak puting beliung di Dusun 2 Duren Rejo Desa Sulau Rakyat, Kecamatan Seirampah, Selasa (26/9/2023). Pada kesempatan itu, Kapolres didampingi Wakapolres Kompol DC Aritonang beserta para PJU juga...

Isoter Sergai Rampung, Ini Pesan Kapolres

mimbarumum.co.id - Kapolres Sergai, AKBP Robin Simatupang SH MHum menghadiri peresmian rumah isolasi terpusat covid-19 di Komplek Reflika Sultan Serdang, Kecamatan Perbaungan, Kabupaten Sergai, Jumat (3/9/2021). Bupati Sergai, H Darma Wijaya SE yang hadir dalam kesempatan tersebut pun mengucapkan syukur...
- Advertisement -spot_img

Latest News

Polrestabes Medan Tangkap Pemain Judi Online Gunakan Mesin E- Parking dan Konvensional Togel

mimbarumum.co.id - Satreskrim Polrestabes Medan, mengungkap sejumlah kasus perjudian baik online maupun konvensional dalam sepekan terakhir. Terdapat 6 tersangka...
- Advertisement -spot_img