Selasa, Maret 19, 2024

Kota Binjai

Begini Pengambilan Sumpah Jabatan dan Pelantikan di Pemko Binjai Saat Ramadan

mimbarumum.co.id - Sebanyak 18 Pejabat Administrator dan Pejabat Pengawas di Lingkungan Pemerintah Kota Binjai dilantik dan diambil sumpah janji oleh Sekretaris Daerah Kota Binjai H. Irwansyah Nasution, S.Sos, di Aula Pemko Binjai, Jumat (15/3/2024). Pelantikan ini berdasarkan Surat Keputusan...

Persiapan Pengadaan ASN 2024, Wali Kota Binjai Ikuti Rakornas di Jakarta

mimbarumum.co.id - Wali Kota Binjai Amir Hamzah menghadiri rapat koordinasi (Rakor) pengadaan ASN Tahun 2024 dan Uji Publik Rancangan Undang-Undang ASN. Rakor yang digelar Kementerian Pendayagunaan Aparatur Sipil Negara dan Reformasi Birokrasi tersebut dilaksanakan  di Hotel Bidakara, Jakarta Selatan,...

Wali Kota Binjai Hadiri Punggahan Bersama Warga Payaroba

mimbarumum.co.id - Wali Kota Binjai Drs. H. Amir Hamzah, M.AP menghadiri acara punggahan yang diadakan oleh Warga Kelurahan Payaroba, di Lapangan Simpang, Jl. Labu, Lk. 5 Kel. Payaroba Binjai Barat, Minggu (10/3/2024). Punggahan merupakan salah satu tradisi masyarakat muslim di...

Peringatan Isra’ Mi’raj Dirangkai Peresmian Musholla Darul Elya

mimbarumum.co.id - Peringatan Isra' Mi'raj Nabi Besar Muhammad SAW 1445 H ini menjadi moment yang cukup istimewa bagi masyarakat sekitar Perumahan Yossudarso Residence, Kelurahan Cengkeh Turi. Dimana peringatan Isra' Mi'raj ini, bangunan Musholla Darul Elya dilokasi tersebut resmi dipergunakan...

Peringatan Isra’ Mi’raj Dirangkai Peresmian Musholla Darul Elya

mimbarumum.co.id - Peringatan Isra' Mi'raj Nabi Besar Muhammad SAW 1445 H ini menjadi moment yang cukup istimewa bagi masyarakat sekitar Perumahan Yossudarso Residence, Kelurahan Cengkeh Turi. Dimana peringatan Isra' Mi'raj ini, bangunan Musholla Darul Elya dilokasi tersebut resmi dipergunakan...

Silaturahmi Jelang Ramadan, Wali Kota Binjai Hadiri Punggahan Bersama Warga Payaroba

mimbarumum.co.id - Wali Kota Binjai H. Amir Hamzah, menghadiri acara punggahan yang diadakan oleh Warga Kelurahan Payaroba, di Lapangan Simpang, Jl. Labu, Lk. 5 Kel. Payaroba Binjai Barat, Minggu (10/3/2024). Punggahan merupakan salah satu tradisi masyarakat muslim di Indonesia dalam...

Wali Kota Binjai Shalat Tarawih Perdana di Masjid Al-Fatih

mimbarumum.co.id - Wali Kota Binjai, Amir Hamzah melaksanakan salat tarawih malam pertama Ramadan bersama masyarakat di Masjid Al Fatih, Jalan Lintas Medan - Banda Aceh No.495, Tunggurono, Kecamatan Binjai Timur, Senin (11/3/2024) malam. Shalat Tarawih perdana ini dihadiri oleh Ketua...

Hadiri Musrenbang RKPD 2025 Sumut, Wali Kota Binjai Kenakan Kostum Melayu Dan Tumpangi Betor

mimbarumum.co.id - Wali Kota Binjai Drs. H. Amir Hamzah, M.AP menghadiri Pembukaan Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD) 2025 Sumatera Utara, di Hotel Santika Medan, Jumat (8/3/2024). Ada yang unik dari acara pembukaan Musrenbang RKPD Provinsi Sumut....

Tingkatkan Pelayanan Kesehatan, RS Sylvani Binjai Bangun Gedung B

mimbarumum.co.id - Mewakili Wali Kota Binjai, Sekretaris Daerah Kota Binjai H. Irwansyah Nasution, S.Sos menghadiri acara kegiatan Peletakan Batu Pertama Pembangunan Gedung B RS Sylvani di Pelataran Gedung B RSU Sylvani, Jumat (8/3/2024). Dalam sambutannya, Sekdako Binjai mengapresiasi pembangunan gedung...

Jelang HBKN, Pemko Binjai Gelar Gerakan Pangan Murah

mimbarumum.co.id - Jelang Hari Besar Keagamaan Nasional (HBKN), Pemerintah Kota Binjai melalui Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan, menggelar Gerakan Pangan Murah (GPM) di Pelataran Parkir Gedung Olahraga (GOR) Kota Binjai Lama Binjai, Jumat (8/3/2024). Dalam Gerakan Pangan Murah ini, Pemko...
- Advertisement -spot_img

Latest News

Apresiasi, PAC PP Medan Tuntungan Berbagi Ratusan Takjil di Bulan Suci Ramadan

mimbarumum.co.id - PAC Pemuda Pancasila (PP) Kecamatan Medan Tuntungan berbagi ratusan takjil kepada masyarakat di bulan suci Ramadan yang...