Selasa, Juli 9, 2024

kampung tahu

Kreativitas Desa Dolok Manampang Peroleh Pujian

mimbarumum.co.id - Kampung Tahu di Kabupaten Serdangbedagi mendapat pujian dari Tim Evaluasi Desa Percontohan PKK Provinsi Sumut. Kreatifitas warga di desa itu menjadikannya masuk dalam nominasi 8 besar kategori UP2K. "Tahu Dolok Manampang ini sering saya bawa sebagai oleh-oleh saat...

Kotoran Ternak di Jalanan Nodai Keindahan Kampung Tahu

mimbarumum.co.id - Keseriusan menjadikan Kampung Tahu sebagai destinasi wisata di Kabupaten Serdangbedai seakan mendapat kendala.  Upaya menikmati indahnya panorama alam di Desa Dolok Manampang Kecamatan Dolokmasihul itu ternoda dengan banyaknya kotoran hewan ternak yang berserakan di badan jalan kawasan tersebut. Bupati...

Bupati Sergai Harap Sektor Pariwisata Dongkrak Perekonomian Masyarakat

mimbarumum.co.id - Bupati Serdang bedagai memperkenalkan dua desa di wilayahnya yang masuk nominasi 50 desa wisata terbaik di Indonesia sebagai tujuan pariwisata yang menarik bagi para wisatawan.  H. Darna Wijaya melakukan itu dalam acara Workshop Pengembangan Desa Wisata di Kabupaten...

Sergai Fokus Kembangkan Desa Wisata Kampung Tahu

mimbarumum.co.id - Sejumlah pejabat di lingkungan Pemerintahan Kabupaten Serdang bedagai melakukan pembahasan serius untuk mengembangkan Kampung Tahu sebagai desa wisata unggulan.  Rapat Koordinasi (Rakor) tentang Pengembangan Desa Wisata Kampung Tahu itu berlangsung di Kantor Desa Dolok Manampang, Kecamatan Dolok Masihul,...
- Advertisement -spot_img

Latest News

Dukungan Mengalir dari Tokoh Masyarakat kepada Zaki Hamdani untuk Maju di Pilkada Deli Serdang

mimbarumum.co.id - Dukungan terus mengalir kepada Zaki Hamdani untuk maju di Pilkada Deli Serdang pada November mendatang. Kali ini...
- Advertisement -spot_img