Sabtu, Juli 6, 2024

BPJamsostek

Hindari Calo Saat AjukanKlaim, Gunakan Kanal Resmi BPJS Ketenagakerjaan

mimbarumum.co.id - BP Jamsostek menyediakan kanal resmi pengajuan klaimbagi para peserta agar terhindar dari calo terutama saatakan pengajuan klaim JHT di wilayah Kota Langsa, Kabupaten Aceh tamiang dan Kabupaten Aceh Timur. Badan Penyelenggara Jaminan Sosial Ketenagakerjaan(BP Jamsostek) mengingatkan kepada peserta agar mewaspadai calo atau jasa pencairan. Terutama saat akan pengajuan klaim Jaminan Hari Tua (JHT) khususnya di wilayah Kota Langsa, KabupatenAceh tamiang dan Kabupaten Aceh Timur. Kepala Kantor BPJS Ketenagakerjaan Langsa, Muhammad Kurniawan menghimbau dan menegaskankepada seluruh peserta agar dalam pengajuan klaimdilakukan melalui kanal resmi BPJS Ketenagakerjaan dan tidak melalui pihak lain yang tidak resmi. “Kami menghimbau kepada para peserta agar dalampengajuan klaim khususnya JHT tidak menggunakan calo. Gunakan kanal resmi BPJS Ketenagakerjaan yang telahkami siapkan," ucapnya, Senin (25/3/2023). Kurniawan menjelaskan, pengajuan klaim bisa dilakukanmelalui aplikasi JMO atau juga melalui website lapakasik. Semua pengajuan klaim di BPJS Ketenagakerjaan gratis dan tidak dipungut biaya apapun. BPJS Ketenagakerjaan telah memfasilitasi peserta dalammelakukan pengajuan klaim dengan LAPAK ASIK (Layanan Tanpa Kontak Fisik) yang dapat diakses melaluilapakasik.bpjsketenagakerjaan.go.id.  Selain melalui lapakasik, pengajuan klaim juga bisamelalui aplikasi JMO yang bisa di pasang di smartphone masing-masing peserta. Aplikasi JMO menyediakan fiturlayanan digital di antaranya pengkinian atau memperbaruidata peserta, Pengajuan dan pelacak klaim JHT. Kemudian Simulasi saldo JHT dan saldo JP, Mengeceksaldo, Kartu digital, Informasi tentang lokasi kanalpelayanan, Promo, Berita terkait dengan jaminan sosialtenaga kerja, Pengaduan, Laporan terkait layanan yang diberikan dan Informasi manfaat. “Inovasi layanan dari BPJS Ketenagakerjaan, baiklapakasik ataupun JMO, tujuannya memberi kemudahanke peserta, sehingga mencegah adanya calo dalampengajuan klaim. Untuk mendapatkan informasi resmi, dapat menghubungi call center 175 atau datang ke Kantor BPJS Ketenagakerjaan terdekat,” tutup Kurniawan. Reporter : Siti Amelia

BPJAMSOSTEK Sesuaikan Jam Operasional Selama Bulan Ramadhan

mimbarumum.co.id - Sambut Bulan Suci Ramadhan 1445H, BPJS Ketenagakerjaan melakukan penyesuaian jam layanan operasional kepada peserta BPJS Ketenagakerjaan selama Bulan  Ramadhan tahun ini. Jika sebelumnya pelayanan klaim jaminan BPJS Ketenagakerjaan, pendaftaran perusahaan, maupun koreksi data peserta BPJS Ketenagakerjaan dilayani mulai pukul...

BPJS Ketenagakerjaan Cabang Langsa Kunjungi Pasien Kecelakaan Kerja di RS Pertamina Rantau

mimbarumum.co.id - Badan Penyelenggaraan Jaminan Sosial (BPJS) Ketenagakerjaan atau BPJAMSOSTEK Cabang Langsa melakukan kunjungan kepada pasien yang mengalami kecelakaan kerja yang dirawat di RSUD Kota Langsa, Rabu (6/3/2024). Dalam kunjungan tersebut, turut hadir Kepala Kantor BPJS Ketenagakerjaan Cabang Langsa beserta...

Puluhan Petugas Pemilu Meninggal dan Kecelakaan Kerja, BPJS Ketenagakerjaan Beri Santunan

mimbarumum.co.id - Rakyat Indonesia telah melangsungkan pesta demokrasi Pemilihan Umum (Pemilu) tahun 2024 yang terdiri atas pemilihan presiden dan anggota legislatif. Suksesnya perhelatan pesta demokrasi tersebut ternyata meninggalkan cerita duka di mana 44 petugas meninggal dunia dan mengalami kecelakaan...

Petugas KIP Langsa Aceh Tamiang dan Aceh Timur Dilindungi Program BPJS Ketenagakerjaan

mimbarumum.co.id - Badan Penyelenggara Jaminan Sosial Ketenagakerjaan Kantor Cabang Langsa bersama Komisi Pemilihan Independen Kota Langsa, Kabupaten Aceh Tamiang dan Kabupaten Aceh Timur mendaftarkan Petugas Komisi Independen Pemilu (KIP) dalam program BPJS Ketenagakerjaan. Dalam rangka menyongsong Pemilhan Umum Tahun 2024,...

Hadir di Balikpapan, Presiden: BSU Untuk Peserta BPJS Ketenagakerjaan

mimbarumum.co.id - Presiden Joko Widodo meninjau penyaluran Bantuan Subsidi Upah (BSU) Tahun 2022 bagi para pekerja yang juga merupakan peserta BPJS Ketenagakerjaan (BPJAMSOSTEK) di Kota Balikpapan Kalimantan Timur. Saat berdialog dengan para penerima BSU, Jokowi menghimbau kepada seluruh pekerja untuk...

Pamerkan Strategi Komunikasi Baru, BPJS Ketenagakerjaan Optimis Capai 70 Juta Peserta Aktif

mimbarumum.co.id - Menurut data Badan Pusat Statistik (BPS) tahun 2022, jumlah penduduk Indonesia yang bekerja mencapai 135,61 juta orang. Dari angka tersebut 60 persen diantaranya bekerja di sektor informal atau Bukan Penerima Upah (BPU). Hal ini tentu menjadi tantangan...

BPS Daftarkan Petugas Regsosek Dalam Perlindungan BPJS Ketenagakerjaan

mimbarumum.co.id - Badan Pusat Statistik (BPS) akan menyelenggarakan Pendataan Registrasi Sosial Ekonomi (Regsosek) kepada seluruh penduduk Indonesia yang akan dimulai pada Bulan Oktober tahun ini. Guna menjamin seluruh petugas Regsosek dapat bekerja secara optimal, seluruh pekerja yang terlibat dalam...

Ini Manfaat Tambahan BPJamsostek ke Pekerja di Sumbagut

mimbarumum.co.id -  BPJS Ketenagakerjaan (BPJamsostek) Kantor Wilayah Sumbagut memberikan paket peningkatan gizi dan imunitas pekerja dan alat pelindung diri (APD) kepada para tenaga kerja yang terdaftar di BPJS Ketenagakerjaan. Bantuan ini merupakan bagian dari program promotif dan preventif BPJamsostek. "BPJamsostek...

Presiden Serahkan BSU Bagi Peserta BPJS Ketenagakerjaan di Baubau dan Buton

mimbarumum.co.id - Presiden RI Joko Widodo didampingi Menteri Ketenagakerjaan Ida Fauziyah dan Direktur Utama BPJS Ketenagakerjaan (BPJAMSOSTEK) Anggoro Eko Cahyo menyerahkan Bantuan Subsidi Upah (BSU) kepada pekerja di Kota Baubau dan di Kabupaten Buton. Seluruh penerima BSU di wilayah...
- Advertisement -spot_img

Latest News

Kepala BPMP Sumut Apresiasi Festival Kurikulum Merdeka 2024 Berjalan Sukses

mimbarumum.co.id - Balai Penjaminan Mutu Pendidikan Provinsi Sumatera Utara (BPMP Sumut) sebagai UPT Kementerian Pendidikan Kebudayaan Riset dan Teknologi...
- Advertisement -spot_img