Senin, Juli 1, 2024

Anak

Ini Harapan Dua Anak Tuli Saat Konsultasi Nasional 2022

mimbarumum.co.id - Pusat Kajian Perlindungan Anak (PKPA) belum lama ini menggelar kegiatan konsultasi nasional yang melibatkan setidaknya 23 komunitas anak di seluruh Indonesia. Hadir dua anak tuli asal Lombok. Rizky dan Nisa yang mewakili kelompok anak disabilitas tuli itu mengaku sangat senang...

Farianda Desak Polda DIY Ungkap Pembunuh Anak Mantan Ketua PWI Siantar

mimbarumum.co.id - Ketua Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Sumut, H Farianda Putra Sinik meminta Polda Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) mengungkap pembunuhan mahasiswa asal Pematangsiantar saat berada di kota pelajar itu. "Korban David Siallagan (22), adalah putra dari mantan Ketua PWI Pematang...

Sumut Teguhkan Diri Jadi Provinsi Layak Anak

mimbarumum.co.id - Provinsi Sumatera Utara (Sumut) terus berupaya meneguhkan diri sebagai Provinsi Layak Anak, setelah berhasil meraih penghargaan sebagai Provinsi Penggerak Kabupaten/Kota Layak Anak Tahun 2019. Sekaitan itu, Pemprovsu melalui Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (PPPA) Sumut terus...

Orangtua Laknat, Tega Jual Anak Kandung Demi Narkoba

mimbarumum.co.id - Ibu berinisial ASN alias N (42) warga Kelurahan Indra Kasih, Tembung tega menjual putrinya pada pria hidung belang hanya demi narkoba. Sang putri berinisial CN (19) ternyata sudah setahun dijual ibunya pada para pria hidung belang. Kasus prostitusi...

UNICEF Sebut 938 Anak di RI Putus Sekolah Akibat Covid-19

mimbarumum.co.id - UNICEF menemukan 938 anak di Indonesia putus sekolah akibat pandemi covid-19. Dari jumlah tersebut 75 persen di antaranya tak bisa lagi melanjutkan pendidikan karena masalah biaya. Perwakilan UNICEF Indonesia Debora Comini mengatakan hal tersebut terjadi karena orang tua...

Buku Saku PKPA untuk Paralegal

mimbarumum.co.id - Pusat Kajian Perlindungan Anak (PKPA) membuat buku saku Paralegal sebagai panduan bagi masyarakat yang ingin menjadi sukarelawan dalam melakukan pemberdayaan hukum masyarakat. Direktur Eksekutif PKPA, Keumala Dewi menyebutkan, buku itu merupakan sumbangsih PKPA yang telah 24 tahun berkiprah dalam...

Asah Kreatifitas di Masa Pandemi Covid-19

mimbarumum.co.id - Pandemi Covid-19 bukan halangan untuk tetap produktif dan kreatif. Justru karena aktivitas lebih banyak di rumah saja, waktu bisa dimanfaatkan lebih dekat dengan keluarga, terutama memberikan waktu pada anak-anak, menemani mereka dalam masa tumbuh kembangnya. Muhammad Luqman Baehaqi,...

Anak Disiksa, Ayah Kejam Dibekuk Polisi

mimbarumum.co.id - Pria berinsial MMS alias SS (38) tega menyiksa anaknya kandungnya berinisial FARS (4) di Jalan AR Hakim. Ironisnya, aksi penyiksaan itu malah di posting di media sosial. Lantaran viral, ia pun dibekuk aparat Sat Reskrim Polrestabes Medan. Kanit...

Gandeng Majelis Dakwah Islamiyah Bentuk Karakter Qurani

mimbarumum.co.id - Bobby Nasution konsern betul pada program pembentukan karakter warga Muslim Kota Medan agar berlandaskan agama, berlandaskan Alquran Alkarim. Untuk sosialisasi program dibutuhkan organisasi-organisasi Islam. Dan salah satu yang akan diajak adalah Majelis Dakwah Islamiyah (MDI). "MDI akan jadi bagian...

DP3&PM Medan Siap Dampingi Anak Korban Kriminalitas

mimbarumum.co.id - Dinas Pemberdayaan Perempuan, Perlindungan Anak dan Pemberdayaan Masyarakat (DP3&PM) Kota Medan siap mendampingi anak yang menjadi korban kriminalitas. Hal tersebut disampaikan Kasubag Umum DP3&PM Agus Mansyuri saat menerima audensi Jepri Zebua, S.Pd selaku Staf Perlindungan Anak (SPA) di...
- Advertisement -spot_img

Latest News

Kondisi Kritis Bayi Zehan: Tindakan Cepat Dokter Membawa Pemulihan yang Menakjubkan

mimbarumum.co.id - Dalam momen medis yang mendebarkan, dedikasi tanpa henti dari para dokter muncul sebagai mercusuar harapan bagi Zehan...
- Advertisement -spot_img