Satgas TMMD Laksanakan Rangka Penghijauan

Berita Terkait

mimbarumum.co.id –  Satgas TMMD ke-111 melaksanakan penaman pohon dalam rangka penghijauan di Desa Siohum, Kecamatan Angkola Barat, Senin (5/7/2021).

Serda Tommy mengatakan untuk mendukung program pemerintah Satgas TMMD sasar penghijauan untuk pencegahan kerusakan ekosistem hutan. Dan untuk mengembalikan hutan yang asri dan kembali ke fungsi alam.

“Ini adalah merupakan solusi jangka panjang untuk melindungi tanah. Serta upaya untuk menghentikan erosi sebagai upaya reboisasi upaya penanganan lingkungan yang terlihat gersang,” terangnya.

Hal ini juga perlu adanya kerjasama semua pihak untuk mengawasi dan merawat lingkungan. Serta tanaman pohon yang di tanam, agar dapat tumbuh kembang dengan baik.

- Advertisement -

Reporter : Rizal Nasution

Editor : Siti Murni

Tinggalkan Balasan

- Advertisement -

Berita Pilihan

Ketua DPRD Tapteng : Pj Bupati Tidak Bisa Bertindak Sewenang-wenang

mimbarumum.co.id - Perseteruan antara DPRD dan Pejabat Bupati Tapanuli Tengah (Tapteng) terus memanas. Padahal sudah dilakukan mediasi di kantor...