Kapolrestabes Hadiri Acara Peringatan Hari Raya Waisak Pemko Medan

spot_img

Berita Terkait

mimbarumum.co.id – Kapolrestabes Medan Kombes Pol Valentino Alfa Tatareda, SH, SH menghadiri acara peringatan Hari Raya Waisak Pemko Medan Tahun 2023.

Acara digelar di Ballroom Hotel Grand Mercure Jalan Sutomo No. 1 Medan, Jumat (23/6/2023) malam. Turut hadir dalam kegiatan, Walikota Medan Muhammad Bobby Afif Nasution, S.E., M.M dan Forkopimda Kota Medan.

Dandim 0201/Medan diwakili Danramil 02/Mt Kapten Inf Amran, Sekda Kota Medan Ir Wiriya Alrahman, M.M, Kasat Pol PP Kota Medan Rakhmat Adisyah Putra Harahap, SSTP, M.A.P.

Ketua FKUB Kota Medan, para OPD Kota Medan, para ketua majelis Agama dan tokoh agama kota Medan, dan para Biksu Sanghai.

- Advertisement -

Pada kesempatan itu, Kapolrestabes menyampaikan kepada masyarakat agar tetap menjaga kerukunan beragama yang terjalin harmonis di Kota Medan.

“Menghadiri undangan Walikota Medan dalam rangka Peringatan Hari Raya Waisak Tahun 2023 Pemko Medan. Tetap menjaga kerukunan beragama,” kata Kombes Pol Valentino Alfa Tatareda.

Reporter : Rasyid Hasibuan

- Advertisement -

Tinggalkan Balasan

- Advertisement -
spot_img
spot_img
spot_img
spot_img
spot_img
spot_img
spot_img
spot_img

Berita Pilihan

Polda Sumut Sebar 868 Personil di Seluruh Vanue Aquabike Championship Jetski Danau Toba 2024

mimbarumum.co.id - Guna memastikan kelancaran dan keamanan bagi peserta serta pengunjung Aquabike Championship Jetski Danau Toba, Kepala Biro Operasional...