Jumat, April 19, 2024

Simalungun

Polres Simalungun Evakuasi Potongan Tubuh Manusia, Diseret Banjir Bandang ke Danau Toba

mimbarumum.co.id - Kejadian menggemparkan terjadi di pinggir Danau Toba, Kabupaten Simalungun, Sumatera Utara, di mana potongan tubuh manusia tanpa kepala, lengan, dan kaki ditemukan oleh warga pada hari Senin, pukul 14.00 WIB. Penemuan ini langsung menarik perhatian dan kekhawatiran...

Begini Komitmen PTPN IV Regional II Dukung Penurunan Kasus Stunting

mimbarumum.co.id - PTPN IV Regional II  berkomitmen  mendukung program  pemerintah menurunkan angka  prevalensi stunting nasional. Hal ini guna mencetak generasi "emas" dimasa  depan. Hal itu dikatakan Region Head PTPN IV Regional II Sudarma Bhakti Lessan , ketika Sosialisasi Program Pengentasan...

PTPN IV Regional II Unit  Adolina  Gelar Program  Pencegahan Stunting  Dan Pemberian Asupan  Bergizi

mimbarumum.co.id - Memperingati  Hari Gizi Nasional Indonesia 28 Februari 2024: , PTPN IV Regional II Unit Adolina menggelar Program Pencegahan Stunting dan Pemberian tambahan asupanbergizi kepada balita di sekitar  Unit Perkebunan Adolina. , Jumat (1/2/2024). Manajer Unit Adolina  Yudhi Hari Prabowo...

PTPN IV Regional II Unit Kebun Marjandi Gelar Program Pencegahan Stunting

mimbarumum.co.id- Memperingati Hari Gizi Nasional 28 Februari 2024, PTPN IV Regional II Unit Kebun Marjandi menggelar Program Pencegahan dan menekan angka Stunting terhadap Batita di sekitar lingkungan perkebunan yang diselenggarakan di Mess Kebun Marjandi, Jumat (1/3/2024). Petugas Posyandu dan Manajemen...

Pemkab Simalungun Salurkan Bantuan CPP Kepada Masyarakat

mimbarumum.co.id - Pemerintah Kabupaten Simalungun, Bulog dan PT Pos menyalurkan bantuan Cadangan Pangan Pemerintah (CPP) kepada masyarakat.  Launching dan monitoring penyaluran Bantuan CPP berupa beras, secara simbolis disalurkan  di tiga titik lokasi oleh Bupati Simalungun Radiapoh Hasiholan Sinaga, Rabu (31/1/2024). Lokasi...

Bupati Simalungun Tinjau Sejumlah Sumber Air di Tiga Nagori

mimbarumum.co.id - Guna memenuhi kebutuhan air bersih begi masyarakat, Bupati Simalungun Radiapoh Hasiholan Sinaga meninjau  sejumlah sumber air bersih, di tiga Nagori yaitu Nagori Dolog Hataran Kecamatan Santar, Nagori Serapuh dan Nagori Pamatang Gajing, Kecamatan Gunung Malela, Selasa (30/1/2024). Saat ...

Bupati Simalungun Terima Berbagai Keluhan Kepala Nagori Saat Kunker di Kecamatan Dolok Masagal

mimbarumum.co.id - Masalah Irigasi, infrastruktur, air bersih dan pertanian, keluhan yang menjadi topik disampaikan Kepala Nagori (Kepala Desa) kepada Bupati Simalungun Radiapoh Hasiholan Sinaga saat kunjungan kerja di Kecamatan Dolog Masagal, Selasa (30/1/2024). "Kami tidak menyangka kalau bapak mau mengunjungi...

Polres Simalungun dan Pihak Perkebunan  Gelar Masakah Pencurian Hasil Bumi

mimbarumum.co.id - Mengatasi masalah pencurian tandan buah segar (TBS) kelapa sawit dan getah karet, Polres Simalungun menggelar Rapat Koordinasi Penyelesaian Tindak Pidana , dengan Perkebunan., di Aula Andar Siahaan, Markas Komando Polres Simalungun, Senin, (29/1/2024).  Kapolres Simalungun, AKBP Choky Sentosa...

Bupati Simalungun: OPD Harus Paham Gunakan KKPD

mimbarumum.co.id - Bupati Simalungun Radiapoh Hasiholan Sinaga mengatakan , setiap Organisasi Pimeirintah  Daerah (OPD) agar memahami menggunakan  Kartu Kredit Pemerintah Daerah (KKPD). Hal itu disampaikannya saat Sosialisasi Kartu Kredit Pemerintah Daerah, Kamis (25/1/2024) di Balei Harungguan Kantor Bupati Simalungun Pematang...

Tabrakan Beruntun di Simalungun, 6 Tewas, 4 Luka Luka

mimbarumum.co.id- Enam orang tewas dan 4 luka-luka akibat kecelakaan lalu lintas di Jalur lintas umum KM 24-25 arah Pematangsiantar menuju Pematangraya, Dusun Bulu Pange, Kelurahan Merek Raya, Kecamatan Raya, Kabupaten Simalungun, Rabu (24/1/2024)  pukul 13.30 WIB. Kapolres Simalungun AKBP Choky...
- Advertisement -spot_img

Latest News

Bangunan Ruko Mewah Tanpa PBG di Kelurahan Pulo Brayan Darat II, Alex Sinulingga : Sudah Diberi SP 1

mimbarumum.co.id - Kepala Dinas Perumahan Kawasan Permukiman Cipta Karya dan Tata Ruang (PKPCKTR) Kota Medan menyoroti bangunan rumah toko...